Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Pekan Ini, Banyak Laga Bigmatch

Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Pekan Ini, Banyak Laga Bigmatch

Ada beberapa pertandingan yang layak disorot, mulai dari pertemuan AC Milan vs Borussia Dortmund, Barcelona vs Porto, Real Madrid vs Napoli hingga PSG vs Newcastle.

DEPOKPOS – Jadwal siaran langsung pertandingan Liga Champions musim 2023/2024 di SCTV dan Vidio hari ini, Rabu 29 November 2023, memainkan laga-laga dari matchday 5 fase penyisihan grup.

Selain siaran langsung di SCTV dan Vidio, pertandingan Liga Europa juga bisa disaksikan lewat kanal Champions TV di Nex Parabola.

Bacaan Lainnya

Ada beberapa pertandingan yang layak disorot, mulai dari pertemuan AC Milan vs Borussia Dortmund, Barcelona vs Porto, Real Madrid vs Napoli hingga PSG vs Newcastle.

BACA JUGA:  Mbappe Melempem, Madrid Rugi!

Satu laga lainnya yang akan disiarkan langsung SCTV adalah AC Milan vs Borussia Dortmund. Duel di San Siro ini bakal digelar pada Rabu (29/11/2023) mulai pukul 03:00 dini hari WIB.

Milan tengah dalam motivasi tinggi usai meraih kemenangan pertama mereka di fase grup kali ini dengan mengalahkan PSG 2-1 di matchday 4 lalu. Milan pun ingin melanjutkan tren positif ini.

Di sisi lain, Dortmund saat kini memang masih memuncaki klasemen. Namun, posisi mereka belum sepenuhnya aman karena tiga tim lainnya masih bisa mendepak mereka dari dua besar.

BACA JUGA:  Justin Hubner ke Fans Timnas Indonesia: Preman is Back!

Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV dan Vidio

Rabu, 29 November 2023

00:45 WIB – Lazio vs Celtic – SCTV, Vidio
00:45 WIB – Shakhtar Donetsk vs Antwerp – Champions TV 2, Vidio
03:00 WIB – AC Milan vs Dortmund – SCTV, Vidio
03:00 WIB – Barcelona vs Porto – Champions TV 2, Vidio
03:00 WIB – Feyenoord vs Atletico Madrid – Vidio
03:00 WIB – Manchester City vs RB Leipzig – Champions TV 3, Vidio
03:00 WIB – PSG vs Newcastle – Vidio
03:00 WIB – Young Boys vs Red Star Belgrade – Vidio

BACA JUGA:  Puji Maarten Paes, Legenda Jepang Akui Timnas Indonesia Bukan Lawan Enteng

Kamis, 30 November 2023

00:45 WIB – Galatasaray vs Manchester United – SCTV, Vidio
00:45 WIB – Sevilla vs PSV – Champions TV 2, Vidio
03:00 WIB – Arsenal vs Lens – Champions TV 2, Vidio
03:00 WIB – Bayern Munchen vs FC Copenhagen – Vidio
03:00 WIB – Benfica vs Inter Milan – Champions TV 3, Vidio
03:00 WIB – Braga vs Union Berlin – Vidio
03:00 WIB – Real Madrid vs Napoli – SCTV, Vidio
03:00 WIB – Real Sociedad vs Salzburg – Vidio

Ingin produk, bisnis atau agenda Anda diliput dan tayang di DepokPos? Silahkan kontak melalui WhatsApp di 081281731818

Pos terkait