Diabetes Ternyata Mudah Diatasi

Diabetes Ternyata Mudah Diatasi

Apakah selama ini kamu tau bahwa penyakit diabetes ini bisa sangat mudah untuk di atasi?

DEPOK POS – Diabetes ini adalah penyakit yang tidak menular, di indoneisa ini termasuk dalam salah satu negara yang berpotensi terkena penyakit diabetes yang sangat tinggi, diabetes ini yang sering di kenal sebagai kencing manis bisa menyerang anak anak hingga orang dewasa.

Penyakit diabetes ini merupakan penyakit kronis yang dapat mengganggu metabolisme gula darah di dalam tubuh, penyakit diabetes ini terbagi menjadi dua yaitu tipe 1 dan tipe 2 , diabetes tipe 1 ini yang sering di temukan pada anak anak dan orang dewasa yang mengalami masalah pada sel penghasil insulin dalam pankreas , sedangkan tipe 2 ini yang banyak di alami oleh orang tua dan lansia.

Yuk simak berikut adalah cara untuk mencegah diabetes.

Jaga Pola makan

Jika pola makan kamu tidak di jaga sangat rentan untuk terkena penyakit diabetes ini, biasakan lah makan dengan pola yang sehat dan yang bergizi, jika kamu suka minum minuman manis di sarankan agar tidak terlalu sering mengkonsumsi minuman manis karna kebanyakan mengkonsumsi minuman manis ini juga bisa untuk terkena penyakit diabetes.

Untuk itu kamu dalam menjaga agar tidak terkena penyakit diabetes ini cukup menjaga pola makan yang teratur dan juga yang mempunyai banyak gizi.

Kurangi merokok

Merokok bisa menyebabkan resistensi insulin, penyebab utamanya yaitu diabetes tipe 2 , resiko perokok untuk terkena penyakit diabetes ini lebih besar 50% dari masyarakat yang tidak merokok.

Jika kamu masih rajin untuk merokok di setiap harinya mungkin bisa di kurangi atau lebih bagus lagi untuk berenti karna agar bisa mencegah terkena penyakit diabetes.

Menjaga berat badan

Berat badan ini adalah salah satu penyebab utama untuk terkena penyakit diabetes, berat badan atau bisa di bilang obesitas ini bisa di sebabkan karna pola makan yang tidak teratur , jadi kelebihan lemak di dalam tubuh lebih banyak yang mengakibatkan obesitas.

Jika kamu tidak ingin terkena penyakit diabetes mungki kamu bisa menjaga berat badan agar selalu tetap stabil di setiap harinya.

Olahraga

Dengan banyak olahraga juga bisa mencegah penyakit diabetes karna dalam ber olahraga tubuh kamu akan lebih sehat dan bugar, jika kamu tidak sering melakukan aktivitas atau olahraga mungkin kamu bisa sangat gampang untuk terkena penyakit diabetes, jika tubuh

Asril Gunawan

Ingin produk, bisnis atau agenda Anda diliput dan tayang di DepokPos? Silahkan kontak melalui email [email protected]

Ikuti berita depokpos.com WhatsApp melalui WhatsApp Channel di https://www.whatsapp.com/channel/0029VaxRIG47tkjBsApvt00T

Pos terkait